Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2017

Curhat I: Kebahagiaan, Kematian, Kehidupan (Perasaan seorang Manusia)

What is the meaning of life? What is the meaning of being alive? Berapa banyak dari kita ‘manusia’ yang mengerti apa arti kehidupan? Beberapa orang mengatakan mereka memahami apa arti hidup itu. Kebanyakan dari mereka yang mengerti tersebut adalah mereka yang mengalami penyakit yang mematikan. Mereka memahami apa artinya hidup. Mereka memahami bahwa hidup itu berarti dan singkat sehingga kita harus menikmatinya setiap detiknya dan melakukan apa yang kita ingin lakukan serta mendapatkan apa yang kita inginkan. They have no worries at all. Mereka sama sekali tidak khawatir dan takut sebab mereka tahu bahwa hidup mereka terlalu singkat untuk merasa khawatir dan takut. Namun tidak semua orang diberikan penyakit yang mematikan sehingga tidak semua orang memahami apa artinya hidup ini. Apa pernyataan ini benar dan menyenangkan? Apakah penyakit mematikan tersebut sebuah anugrah atau kesialan? Siapa yang bisa menjawab? Kita yang hidup sehat dan bugar memiliki banyak waktu untuk melakukan ...

Sales Division, Mayora Development Program (Developmet Program/Management Trainee)

          Banyak dari kita yang sudah tidak asing lagi dengan kata ‘development program,’ khususnya bagi freshgraduate yang hendak memasuki dunia kerja. Bagi yang belum paham dengan program ini, akan saya jelaskan secara singkat. Development program terdiri dari 2 suku kata, yaitu  ‘ Development’ dan ‘program'. ‘Development’ berarti pengembangan dan ‘Program’ berarti program. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Development program merupakan program khusus yang dibentuk oleh sebuah perusahaan untuk mengembangkan perusahaan itu sendiri.         Development program atau biasanya sering disebut juga sebagai Management Trainee merupakan program yang banyak difokuskan oleh perusahaan-perusahaan besar dan seleksi pun dilaksanakan dengan sangat ketat yang pastinya memakan waktu, tenaga dan biaya namun setimpal dengan yang akan didapatkan oleh perusahaan-perusahaan tersebut. Program ini sendiri biasanya berlangsung selama 6 bulan hingga 2 tahun...